Persaingan usaha di bidang kertas khususnya, membutuhkan inovasi - inovasi, agar dapat mensiasati kemajuan dan keaneka ragaman perkembangan kertas dengan makin banyaknya jenis dan bentuk kertas. Salah satunya kertas daur ulang merupakan produk dari pengolahan kembali dari bahan bahan yang kurang terpakai atau dari alam yang menjadikan mempunyai estetika dan seni tersendiri bagi penggunanya. contoh utk kertas kado, karton, pigura, serta serta barang lain yang di olah dari kertas daur ulan ini. Mesin bubur ini di gunakan untuk menghancurkan batang pisang, ataupun daun yg telah difermentasi terlebih dahulu. bisa juga digunakan untuk bubur kertas koran, dan lain - lain.
Spesifikasi Mesin
Dimensi : 1000 x 550 x 1100 mm
Rangka : Besi siku
Tabung penghancur : Stenliss steel
Pisau penghancur : Strip stenliss steel
Penggerak : Elektromotor
Kegunaan : Menghancurkan batang pisang, daun maupun kertas menjadi bentuk bubur
Harga : Nego / terendah